Mata Kuliah Pedagogi Masase (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah ini membekali mahasiswa dengan kompetensi pedagogis untuk menjadi instruktur/pengajar massage yang profesional. Fokus pembelajaran meliputi pengembangan kurikulum, metode pengajaran keterampilan manual, sistem evaluasi kompetensi, serta etika dalam pendidikan terapi massage.

Capaian Mata Kuliah :
  1. Menganalisis kebutuhan pembelajaran dalam pendidikan massage

  2. Mengembangkan silabus dan materi ajar massage berbasis kompetensi

  3. Menerapkan berbagai metode pengajaran keterampilan praktik massage

  4. Melakukan evaluasi pembelajaran dengan pendekatan objektif

  5. Menunjukkan etika profesional sebagai pendidik massag

Sumber Rujukan :
  1. Teaching Massage Therapy (Anne Williams, 2023)

  2. Competency-Based Education in Health Professions (Albanese, 2022)

  3. Standar Pendidikan ATMI 2024


© 2025. Develop BY PPTI UNESA TEAM
Powered By ALim Sumarno